cocoon[IF12/08]
Blog Universitas Komputer Indonesia

Danau di Planet Mars

Danau di Planet Mars
Sebuah satelit milik European Space Agency (ESA) telah mengabadikan gambar sebuah lengkungan dalam permukaan Mars yang diperkirakan merupakan bekas danau purba. Batuan sedimen berwarna gelap yang berjejer di delta pada ujung lubang Eberswalde menunjukkan bahwa dulunya pernah ada arus yang mengalir pada permukaan planet Mars yang berbatu. Demikian seperti yang dikutip dari The Register, Rabu (7/9/2011)....
ViewDibaca : 2209 Kali
Waktu PostingRabu, 07 September 11 - 21:41 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriDANAU, MARS

Aardvark dihentikan Google

Aardvark dihentikan Google
Google berniat menghentikan layanan Aardvark, layanan tanya jawab berbasis web yang dibeli Google dengan harga 50 juta dollar tahun lalu. Rencana tersebut disebut "pembersihan musim gugur". Terkait Aardvark, Eustace mengatakan, layanan itu bereksperimen dengan pencarian sosial. Walau layanan Aarvark dihentikan, Google tetap akan bereksperimen memberikan layanan serupa. Selain Aardvark, Google juga berniat menghentikan Google Desktop per 14 September 2011. Perubahan storage dan computing dari lokal ke cloud dan integrasi pencarian dan fungsi gadget telah mengurangi permintaannya. Tak cuma itu, 8 produk...
ViewDibaca : 1303 Kali
Waktu PostingSenin, 05 September 11 - 20:42 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriGOOGLE

Google Latitude

Google Latitude
Kawan-kawan akan berangkat mudik?Jalur mana yang akan ditempuh? Manapun jalur yang akan dipilih, Anda tidak perlu khawatir. Ada panduan yang bisa digunakan secara gratis agar tidak terjebak macet di jalan. Caranya mudah, cukup gunakan smartphone ataupun tablet PC yang kamu punya. Salah satu aplikasi yang bisa Anda pakai adalah Google Latitude. Aplikasi ini merupakan aplikasi mobile yang dapat memberikan informasi seputar lokasi di mana penggunanya berada. Ia juga memungkinkan pengguna mengikuti orang-orang tertentu dan melihat posisi di mana ia berada....
ViewDibaca : 1715 Kali
Waktu PostingSenin, 05 September 11 - 10:14 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 1 Bagus, 0 Jelek
KategoriGOOGLE

'The Godfather' akan dirilis Google dan Facebook?

'The Godfather' akan dirilis Google dan Facebook?
Sebentar lagi Google+ dan Facebook akan merilis Game 'The Godfather' yang sebelumnya merupakan film legendaris. Sebelumnya, Electronic Arts (EA) juga pernah menciptakan game Godfather, namun tidak mendapat sambutan menggembirakan. Coppola kabarnya sama sekali tidak senang dengan pembuatan game ini, terlebih karena pihak Paramount sebagai pemilik film tidak meminta izin kepada dirinya. Salah satu penanggung jawab casting Godfather, Fred Roos, juga menyayangkan kehadiran game tersebut. Kita tunggu saja apakah game ini benar-benar dirilis?...
ViewDibaca : 1484 Kali
Waktu PostingJumat, 02 September 11 - 08:17 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriGOOGLE, FACEBOOK

Mau tau apa itu SCADA?

Mau tau apa itu SCADA?
SCADA merupakan singkatan dari Supervisory Control And Data Acquisition.Maksud dari SCADA yaitu pengawasan,pengontrolan dan pengumpulan data. Suatu sistem SCADA terdiri dari sejumlah RTU (Remote Terminal Unit), sebuah Master Station/ RCC (Region Control Center), dan jaringan telekomunikasi data antara RTU dan Master Station. SCADA telah mengalami perubahan generasi, dimana pada awalnya design sebuah SCADA mempunyai satu perangkat MTU yang melakukan Supevisory Control dan Data Acquisition melalui satu atau banyak RTU yang berfungsi sebagai (dumb) Remote I/O melalui jalur komunikasi Radio, dedicated line...
ViewDibaca : 3225 Kali
Waktu PostingMinggu, 28 Agustus 11 - 14:41 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriSCADA

Aplikasi Pencari Tempat Kuliner

Aplikasi Pencari Tempat Kuliner
Sebuah perusahaan Indonesia membuat aplikasi panduan informasi kuliner untuk perangkat bergerak. Selain informasi, aplikasi bernama "Menoo!" ini mengusung fitur media sosial dan layanan berbasis lokasi. "Aplikasi ini tidak sebatas menyediakan direktori, melainkan pengguna pun dapat mengetahui rekomendasi hingga daftar harga menu di setiap resto yang ada. Keunggulan lain adalah Menoo! telah mengimplementasikan teknologi Augmented Reality, yang membuat navigasi terasa lebih nyata. Saat ini Menoo! telah terhubung dengan 260.000 tempat makan dengan sekitar 2 juta menu makanan yang tersebar di Indonesia, Singapura, Thailand, Amerika Serikat, dan...
ViewDibaca : 1485 Kali
Waktu PostingSabtu, 27 Agustus 11 - 10:02 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriAPLIKASI, KULINER

kenapa mahasiswa kurang mahir dalam Internet?

kenapa mahasiswa kurang mahir dalam Internet?
Tenyata dari hasil sebuah studi menyatakan bahwa mahasiswa dalam melakukan pencarian di internet ternyata tidak terlalu baik. 156 orang pelajar diwawancara di lima kampus yang berbeda mengenai kebiasaaan pencarian internet mereka yang menyinggung Google. 60 pelajar di antaranya sangat buruk dalam menggunakan mesin pencari Google. Lalu ketika menggunakan database lainnya, mereka malah berharap sistem kerjanya sama seperti Google. Sementara sebuah studi yang dilakukan oleh Inside Higher Ed mengatakan bahwa rata-rata para pelajar tersebut tidak mengerti logika mengenai bagaimana mesin pencari bekerja dan menampilkan hasil pencariannya. Hal ini dikarenakan para...
ViewDibaca : 1522 Kali
Waktu PostingSabtu, 27 Agustus 11 - 07:27 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriINTERNET, MAHASISWA

Kenapa mahasiswa kurang mahir dalam Internet?

Kenapa mahasiswa kurang mahir dalam Internet?
Tenyata dari hasil sebuah studi menyatakan bahwa mahasiswa dalam melakukan pencarian di internet ternyata tidak terlalu baik. 156 orang pelajar diwawancara di lima kampus yang berbeda mengenai kebiasaaan pencarian internet mereka yang menyinggung Google. 60 pelajar di antaranya sangat buruk dalam menggunakan mesin pencari Google. Lalu ketika menggunakan database lainnya, mereka malah berharap sistem kerjanya sama seperti Google. Sementara sebuah studi yang dilakukan oleh Inside Higher Ed mengatakan bahwa rata-rata para pelajar tersebut tidak mengerti logika mengenai bagaimana mesin pencari bekerja dan menampilkan...
ViewDibaca : 1348 Kali
Waktu PostingSabtu, 27 Agustus 11 - 07:25 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriINTERNET, MAHASISWA

Symbian Belle akan dirilis hari ini oleh NOKIA

Symbian Belle akan dirilis hari ini oleh NOKIA
Nokia akan meluncurkan versi berikutnya dari Symbian yaitu Symbian Belle – menurut sebuah teaser di halaman fans Facebook dari Nokia. Teaser ini mengatakan: “Ini sudah hampir saatnya untuk mencoba sesuatu yang baru” Walau sebenarnya Nokia tidak menginformasikan apakah “sesuatu yang baru” ini tapi hampir bisa dipastikan itu adalah Symbian Belle karena file flashnya sendiri bernama belle_Fb_TeaserMain.swf yang kemudian diganti nama filenya. Symbian Belle akan diluncurkan pada tanggal 24 Agustus malam hari WIB untuk peluncuran “sesuatu yang baru”...
ViewDibaca : 1712 Kali
Waktu PostingRabu, 24 Agustus 11 - 05:49 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriSYMBIAN BELLE, NOKIA

Blackberry 3.0 App dengan fitur dan desain baru

Blackberry 3.0 App dengan fitur dan desain baru
Baru sebulan Research in Motion mengeluarkan ponsel berbasis OS BlackBerry 7. Kini mereka siap melengkapinya dengan desain terbaru BlackBerry App World. RIM berencana meluncurkan BlackBerry App World versi 3.0 pada Senin ini. Mereka mengatakan, versi terbaru BlackBerry App World ini menawarkan berbagai fitur yang dapat mempercepat akses ke tema, aplikasi, maupun game yang diinginkan. Fitur lain yang ditambahkan oleh RIM adalah fasilitas folder penyimpanan yang dapat menyimpan semua file yang sudah didownload dalam satu folder di layar home. Dengan adanya fitur ini, para pemilik ponsel blackberry dapat dengan mudah menghapus atau menambah aplikasi....
ViewDibaca : 1328 Kali
Waktu PostingSelasa, 23 Agustus 11 - 05:44 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriBLACKBERRY

Dell dengan Windows 8 dan Android

Dell dengan Windows 8 dan Android
Microsoft baru-baru ini telah menyelesaikan pembuatan ARM yang mendukung versi Windows. Setelah lulus tes tampaknya Dell berminat menerapkan teknologi tersebut pada perangkat mereka. Ketika arsitektur ARM menunjukkan kesiapannya untuk memasuki pasar tablet, Microsoft mengambil keputusan untuk membuat Windows 8 yang cocok dengan penggunaan perangkat tersebut. Dell adalah salah satu perusahaan yang telah melakukan beberapa percobaan dengan menggunakan berbagai sistem operasi dan sejak awal hingga sejauh ini masih berjalan dengan baik. Dengan kata lain, meskipun Dell belum memiliki reputasi sebagai pemain ponsel (walaupun memiliki perangkat tablet dan smartphone dengan...
ViewDibaca : 1457 Kali
Waktu PostingMinggu, 21 Agustus 11 - 10:34 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriDELL, WINDOWS 8, ANDROID

Sistem Operasi Open Source Buatan Anak Indonesia!

Sistem Operasi Open Source Buatan Anak Indonesia!
Semangat nasionalisme juga merembet ke lingkungan aktivis pembuatan sistem operasi. Versi Pattimura atau versi 7.0 sistem operasi buatan anak negeri yang bernama BlankOn, diluncurkan secara resmi oleh para aktivisnya yang tergabung dalam Yayasan Penggerak Linux Indonesia. Sistem operasi ini dibangun dalam ekosistem kode sumber terbuka (open source ) dunia yang Linux yang telah dikenal. BlankOn telah kian disempurnakan pada versi 7.0 atau Pattimura ini, dan didesain sepenuhnya untuk kebutuhan pengguna Indonesia. Menurut Putra, Blankon disusun secara kolektif oleh para aktivisnya dengan cara saling...
ViewDibaca : 2125 Kali
Waktu PostingMinggu, 21 Agustus 11 - 06:07 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriSISTEM OPERASI

E-Mail Spam Idul Fitri

E-Mail Spam Idul Fitri
TrendLab dari Trend Micro—perusahaan keamanan TI dan mobile terkemuka di dunia—mencatat beberapa vendor besar yang menjadi target penyerangan dari para hacker. TrenLab Trend Micro mencatat, vendor besar seperti Microsoft, Google, dan Adobe masih menjadi langganan target serangan untuk tahun ini. Sementara dari segi bahasa, Rusia dan Inggris adalah bahasa yang paling banyak digunakan sebagai spam. Sementara itu, untuk negara asal spam, tiga terbanyak adalah Korea Selatan, Rusia, dan India. Laporan teranyar dari Trend Micro baru-baru mencatat adanya email spam yang berisi “Penawaran Paket Special Liburan Hari Raya Idul Fitri” yang ditujukan kepada manajer perusahaan...
ViewDibaca : 1671 Kali
Waktu PostingSabtu, 20 Agustus 11 - 05:16 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriE-MAIL, SPAM, IDUL FITRI

Virus Trojan Android, Dapat Merekam Percakapan di Telepon

Virus Trojan Android, Dapat Merekam Percakapan di Telepon
Sistem keamanan terhadap virus di sistem operasi Android nampaknya menjadi permasalahan. Bahkan sudah menjadi hal rahasia umum bahwa Android adalah platform mobile yang memiliki sistem keamanan terendah. Terbaru adalah munculnya virus trojan yang dapat merekam percakapan di telepon. Belum ada informasi yang pasti apakah virus ini juga mampu mengirim rekaman percakapan itu kepada pihak lain. Namun satu hal yang pasti, rekaman percakapan tersebut disimpan dalam format .amr dan disimpan pada direktori shangzhou/callrecord pada memori SD card. Virus ini pertama kali ditemukan sebuah software khusus dalam perusahaan keamanan CA Dinesh Venkatesan keamanan komputer. Dari software tersebut...
ViewDibaca : 1769 Kali
Waktu PostingSelasa, 16 Agustus 11 - 08:25 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriANDROID, VIRUS TROJAN